Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) menduga ada potensi persaingan usaha tidak sehat dalam revisi Peraturan BPOM Nomor 31 Tahun 2018 tentang Label Pangan Olahan yang hanya fokus untuk pelabelan BPA terhadap kemasan galon berbahan Polikarbonat (PC). KPPU meminta agar ikut dilibatkan dalam pembahasannya karena revisi aturan ini bisa berpotensi merusak persaingan usaha. Hal itu disampaikan…
Tag: nasional
KPK Dalami Proses Izin Usaha Pertambangan Terkait Suap Eks Bupati Konawe Utara
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendalami proses izin usaha di Kabupaten Konawe Utara. Untuk itu, tim penyidik telah memeriksa lima saksi dalam penyidikan kasus dugaan korupsi terkait pemberian izin kuasa pertambangan eksplorasi dan eksploitasi serta izin usaha pertambangan operasi produksi dari Pemerintah Kabupaten Konawe Utara tahun 2007 2014. Adapun saksi yang diperiksa yakni Rahmat Sorau, wiraswasta;…
BNPB: Presiden Jokowi Akan Buka Pertemuan GPDRR 2022 di Bali Tanggal 25 Mei
– Presiden Joko Widodo akan membuka Platform Global untuk Pengurangan Resiko Bencana atau The Global Platform for Disaster Risk Reduction (GPDRR) yang akan diselenggarakan di Bali pada 23 hingga 28 Mei 2022. Indonesia akan menjadi tuan rumah penyelenggaraan sesi ketujuh dari acara yang diinisiasi oleh Badan PBB untuk Pengurangan Risiko Bencana atau UN Office for…
Ketua DPR Pastikan Menteri Perdagangan akan Dipanggil untuk Jelaskan Persoalan Minyak Goreng
Ketua DPR RI Puan Maharani mengungkapkan Komisi VI direncanakan akan memanggil Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi guna meminta penjelasan terkait karut marut permasalahan minyak goreng. Pemanggilan Mendag itu dijadwalkan digelar pada Senin (25/4) pekan depan. "Insya Allah saya dapat laporannya mungkin minggu depan sebelum lebaran akan ada rapat dengan Mendag di masa reses," kata Puan…